Sekdaprov Sumbar Arry Yuswandi Khutbah di Masjid Abdul Aziz RSAM

Posted on 2026-01-09 14:30:00 by Kanadi Warman, S.Sos

INFO RSAM - Suasana khidmat menyelimuti Masjid Abdul Aziz, RSUD Dr Achmad Mochtar (RSAM) Bukittinggi, pada pelaksanaan ibadah sholat Jum’at. Peristiwa ini momen istimewa bagi jamaah masjid Abdul Aziz dengan Khatib Jum’at, Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Sumatera Barat, Arry Yuswandi, SKM, MKM. Sekdaprov Arry Yuswandi, SKM, MKM menyampaikan pesan-pesan spiritual dalam khutbahnya yang menyejukkan sekaligus memotivasi jamaah untuk terus meningkatkan kualitas iman dan ketaqwaan dalam kehidupan bermasyarakat. Kemudian di lanjutkan foto bersama dengan Sekdaprov Sumbar, Arry Yuswandi, SKM, MKM, Direktur RSAM Bukittinggi, drg. Busril, MPH , Sekda Kota Bukittinggi, Rismal Hadi, S.STP, MSI serta pengurus Masjid Abdul Aziz pasca pelaksanaan ibadah shalat Jumat

Share on WhatsApp Share on WhatsApp

Terbaru